21 Fakta Menarik tentang Universitas Brawijaya

Universitas negeri yang terletak di Malang ini termasuk dalam daftar universitas terfavorit di Indonesia. Selain karena kualitasnya yang bai...

Universitas negeri yang terletak di Malang ini termasuk dalam daftar universitas terfavorit di Indonesia. Selain karena kualitasnya yang baik, lokasinya yang strategis dan nyaman membuat universitas ini memang menjadi impian banyak siswa yang akan segera lanjut kuliah. Apa saja, sih, fakta-fakta tentang universitas yang biasa disebut UNBRA, UNIBRAW, dan UB ini?

Image Credit

1. Universitas Brawijaya didirikan pada tahun 1963 melalui Ketetapan Menteri Pendidikan dan Ilmu Pengetahuan No. 1 tanggal 5 Januari 1963.

2. Universitas Brawijaya disahkan oleh Keputusan Presiden No. 196 tahun 1963.

3. Sejak saat itu, 5 Januari ditetapkan sebagai hari lahir Universitas Brawijaya.

4. Dengan berbagai strata mulai dari program Diploma, program Sarjana, program Magister, dan program Doktor, Universitas Brawijaya memiliki lebih dari 60 ribu orang di bawahnya.

5. Universitas Brawijaya mengantongi status akreditasi A dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN PT) pada tanggal 10 Januari 2009 melalui Keputusan BAN PT No. 015/BAN-PT/Ak-II/Inst/I/2009.

6. Universitas ini memiliki motot “Join UB, be the Best”.

7. Bersama dengan Institut Teknologi Sepuluh Nopember, Surabaya, Universitas Brawijaya menjadi dua perguruan tinggi di Jawa Timur yang memiliki akreditasi A.

8. Universitas Brawijaya mendapat persetujuan Dirjen Dikti untuk menjadi perguruan tinggi otonom pada 29 November 2007.

9. Kampus pusat Universitas Brawijaya terletak di Malang, yaitu di Ketawanggede, Puncak Dieng, Griyasahanta.

10. Cabang dari Universitas Brawijaya yang lebih kecil terletak di Kediri, Kasembon, Jakarta, dan Probolinggo.

11. Pada tahun 2013, terdapat 157 program studi yang terdiri dari vokasi, program sarjana, program magister, program doktor, dan program profesi.

12. Pada tahun 2013, tercatat terdapat 16.334 mahasiswa baru di Universitas Brawijaya. Total mahasiswanya mencapai 61.511 oang.

13. Setiap tahun, Universitas Brawijaya menerima 1.500 mahasiswa baru untuk program beasiswa Bidik Misi dan menambah biaya Rp200.000,00 per bulan dari yang diberikan oleh pemerintah.

14. Total beasiswa lain yang ada di Universitas Brawijaya mencapai 27,6 miliar per tahun.

15. Fakultas Ekonomi dan Bisnis serta Teknologi Pertaniannya diakui secara internasional.

16. Semua fakultas, lembaga, dan unit yang ada telah memiliki sertifikat manajemen ISO.

17. Universitas ini terletak di Jalan Veteran, kawasan barat Kota Malang, dengan luas lahan kampus utama seluas 58 ha.

18. Umumnya, gedung-gedung kampus dibangun dengan gaya arsitektur Jawa.

19. Gedung kantor pusat Universitas Brawijaya menjadi maskot Universitas Brawijaya karena bangunannya yang sangat khas.

20. Universitas Brawijaya memiliki aset tanah mencapai 181 ha. Seluas 73 ha digunakan sebagai lahan laboratorium dan lahan percobaan di Cangar, Jatikerto, Dau, dan Sumberpasir. Seluas 92 ha digunakan sebagai lahan percobaan untuk bidang pertanian—berada di Lampung.

21. Seluruh aktivitas Universitas Brawijaya sempat terhenti pada puncak pergolakan pemberontakan G30S/PKI.
Nama

Afrika,26,Amerika,67,Amerika Serikat,81,Arab Saudi,13,Asia,237,Australia,75,Austria,13,Beasiswa,306,Beasiswa Amerika,4,Beasiswa Arab Saudi,5,Beasiswa Australia,14,Beasiswa Austria,2,Beasiswa Belanda,10,Beasiswa Belgia,1,Beasiswa Brunei Darussalam,2,Beasiswa Cina,10,Beasiswa Denmark,1,Beasiswa Filipina,3,Beasiswa Finlandia,1,Beasiswa Hongkong,1,Beasiswa Hungaria,1,Beasiswa India,2,Beasiswa Indonesia,3,Beasiswa Inggris,28,Beasiswa Irlandia,1,Beasiswa Jepang,14,Beasiswa Jerman,5,Beasiswa Kamboja,1,Beasiswa Kanada,3,Beasiswa Korea,2,Beasiswa Korea Selatan,5,Beasiswa Malaysia,6,Beasiswa Myanmar,1,Beasiswa New Zealand,3,Beasiswa Perancis,4,Beasiswa Polandia,1,Beasiswa Rumania,1,Beasiswa Selandia Baru,1,Beasiswa Sidney,1,Beasiswa Singapura,3,Beasiswa Skotlandia,1,Beasiswa Slovakia,1,Beasiswa Spanyol,1,Beasiswa Swedia,2,Beasiswa Swiss,3,Beasiswa Taiwan,1,Beasiswa Thailand,3,Beasiswa Tiongkok,1,Beasiswa Turki,5,Beasiswa Uni Emirat Arab,1,Beasiswa Uni Eropa,2,Beasiswa Vietnam,1,Belanda,37,Belgia,10,Brazil,2,Brunei Darussalam,7,Bulgaria,3,Ceko,4,Chili,3,Cina,30,Denmark,10,Destinasi,65,Eropa,313,Event,5,Exchange,26,Fakta Unik,82,Festival Indonesia,2,Filipina,8,Finlandia,16,Hong Kong,6,Hungaria,4,IELTS,6,India,37,Indonesia,113,Info Beasiswa,64,Info Jurusan,12,Info Universitas,34,Inggris,86,Interview,445,Interview di Amerika,13,Interview di Arab Saudi,5,Interview di Australia,23,Interview di Austria,4,Interview di Belanda,12,Interview di Belgia,8,Interview di Ceko,3,Interview di Cina,12,Interview di Damaskus,1,Interview di Denmark,4,Interview di Filipina,3,Interview di Finlandia,10,interview di Hungaria,1,Interview di India,9,Interview di Indonesia,4,Interview di Inggris,32,Interview di Irlandia,1,Interview di Italia,11,Interview di Jepang,22,Interview di Jerman,20,Interview di Kanada,8,Interview di Korea Selatan,28,Interview di Malaysia,1,Interview di Maroko,6,Interview di Meksiko,1,Interview di Mesir,8,Interview di New Zealand,17,Interview di Perancis,25,Interview di Polandia,12,Interview di Portugal,11,Interview di Rusia,3,Interview di Selandia Baru,4,Interview di Singapura,6,Interview di Skotlandia,2,Interview di Spanyol,16,Interview di Swedia,2,Interview di Swiss,2,Interview di Taiwan,5,Interview di Thailand,8,Interview di Tiongkok,9,Interview di Turki,9,Interview di Yaman,1,Interview di Yordania,5,Irlandia,10,Islandia,1,Italia,16,Jakarta,1,Jamaika,1,Jepang,60,Jerman,46,Kanada,27,Karir,13,Kazakhstan,1,Kolombia,4,Korea Selatan,44,Kuliner,21,kuliner khas daerah,7,Kuliner Mancanegara,14,Launching Buku,1,Lebanon,3,Lithuania,1,LPDP,4,Malaysia,27,Maroko,9,Media,249,Meksiko,7,Mesir,19,motivasi,2,New York,1,New Zealand,15,News,3,Norwegia,2,Paraguay,1,Perancis,48,Polandia,14,Portugal,15,PPI,6,Prancis,1,Press Release,1,Prestasi,1,Profil PPI,7,Profil Universitas,51,Qatar,2,Rekomendasi,1,Rumania,2,Rusia,13,Selandia Baru,24,Sidney,1,Simposium Internasional PPI Dunia 2016,6,Singapura,30,Skotlandia,4,Slovakia,1,Spanyol,24,Student Life,150,Studenthack,348,Surabaya,2,Swedia,19,Swiss,15,Taiwan,9,Thailand,13,Tiongkok,19,Tips,7,Tips Beasiswa,16,Tips Belajar Bahasa Inggris,9,Tips Kuliah ke Luar Negeri,89,Tips Travelling,6,Tips Umum Kuliah di Luar Negeri,105,Tips Umum Kuliah Di Negeri Sendiri,47,TOEFL,12,Tokoh Dunia,2,Tokoh Indonesia,20,Traveling,6,Turki,20,Uni Emirat Arab,1,Uni Eropa,2,Universitas,36,Universitas Terbaik,56,Uruguay,2,Vietnam,1,Yaman,1,Yogyakarta,3,Yordania,5,Yunani,3,
ltr
item
Berkuliah.com: 21 Fakta Menarik tentang Universitas Brawijaya
21 Fakta Menarik tentang Universitas Brawijaya
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhE4ZRnfRHzTk_cZtrHD-XVE357tK3_roU4thiYogh6DSKTzCpNgg8gCkT7SEoU_NrangMSrGiYDtiPnmZckAmvXwhdGIXpKOipvwfI36Ew41lZsbimYxhaeKXkeekFeWg_t1c8_gr_TS4/s1600/brawijaya+university.png
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhE4ZRnfRHzTk_cZtrHD-XVE357tK3_roU4thiYogh6DSKTzCpNgg8gCkT7SEoU_NrangMSrGiYDtiPnmZckAmvXwhdGIXpKOipvwfI36Ew41lZsbimYxhaeKXkeekFeWg_t1c8_gr_TS4/s72-c/brawijaya+university.png
Berkuliah.com
http://www.berkuliah.com/2014/08/21-fakta-menarik-tentang-universitas-brawijaya.html
http://www.berkuliah.com/
http://www.berkuliah.com/
http://www.berkuliah.com/2014/08/21-fakta-menarik-tentang-universitas-brawijaya.html
true
6823463133590324440
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy