Oscar : Temukan Passionmu dengan Cara ini

Cara untuk Menemukan Passion... Klo secara praktis coba dalam satu minggu atau 10 hari temukan apa yang dominan kamu lakuakn dalam hidupmu...

Cara untuk Menemukan Passion...

Klo secara praktis coba dalam satu minggu atau 10 hari temukan apa yang dominan kamu lakuakn dalam hidupmu. Dari bangun pagi sampai tidur lagi review apa yang sering kamu lakukan. Misalnya, Baca berita pagi tentang fassion, siang baca lagi tentang fassion, sore baca fassion, abis itu malamnya buka instagram tentang fassion,  lihat online shop tentang pasiion. Dari situ kamu bisa  menentukan apa Passionmu, jadi lihat apa yang dominan dalam hidupmu.

Misalnya kamu ngga bisa menemukan juga, passion  itu  bisa berangkat dari apa masalahmu sekarang. Jadi banyak kata-kata hebat itu diciptakan dari permasalahan yang ada, jadi kamu rasain aja apa yang menjadi maslaah dalam hidupmu. Ketika itu adalah satu masalah besar dalam hidupmu pasti kamu berusaha untuk menyelesaikannya. Ibaratnya orang laper, klo orang laper kan masalah, karena laper kamu akan berusaha untuk makan. Jadi biasanya kayak gitu, tapi itu abstraknya. Secara praktisnya lihat waktumu dalam satu hari kamu ngapain aja, dari kegiatan itu bisa disimpulkan apa yang menjadi passionmu.



Kebebasan...

Itu aku bener-bener seneng banget ketika baca berita beberapa bulan lalu Ahmed dari Amerika dia buat jam yang bener-bener hebat banget, tapi malah ditangkap polisi. Aku lihat lebih jauh masalah itu, Dia kecil tapi dia bebas, liar menciptakan ide –ide menurut passionnya. Membuat jam, yang ketika anak-anak Indonesia mungkin ngga kepikiran buat jam kayak gitu tapi di Amerika dia malah bebas mengeluarkan ide-ide mengikuti passionnya. Jadi dari kecil aku bener-bener diberikan kebebasan oleh keluargaku, menciptakan karya. Jadi ketika kita diberi kebebasan kita bisa liar, keliaran dalam bentuk positive, keliaran itu yang bener- bener diperlukan sama semua anak muda di Indonesia di manapun, makin liar kita makin banyak
kreatifitas yang keluar.



Masih ada Waktu, Masih Muda Segera Temukan Passionmu...

Sebulan atau duabulan lalu baru aku sadari bahwa Facebook, microsoft, Apple, perusahaan- perusahaan besar itu foundernya menemukan pada saat umur 22 sampai umur 26, jadi umur 22 sampai umur 26 itu adalah gold ages  kita anak muda. Di umur 22 sampai 26 itu pertama, mungkin kita belum berkeluarga jadi kita masih bebas untuk melakukan apapun, yang kedua umur 22 sampai 26 secara kondisi orangtua masih dalam kondisi mampu, masih vit masih produktive jadi kita ngga perlu banyak untuk bantu orang tua, yang ketiga di umur 22 sampai umur 26 kita itu masih muda dan belum cukup secara finansial, jadi otomatis kita ngemaksimalkan diri kita untuk bagaimana diri kita menemukan kehidupan yang lebih baik. Karena setelah umur 26 biasanya kita kerja kantoran, dan secara finansial udah cukup, jadi kita akan takut untuk melakukan sesuatu, dan berfikir udah cukup dengan yang ada ngapain lagi. Itu menjadi alasan bahwa umur 22 sampai umur 26 penemuan- penemuan hebat diciptakan, dari tiga teori itu disimpulkan bahwa setiap orang butuh kebebasan, mereka liar di umur 22 sampai 26, keliaran ini yang penting banget anak muda butuhkan, liar itu hal positive.


Passion Bisa Berangkat dari Prinsip Hidup...

SMA kelas 1 aku udah punya prinsip bahwa “hidup itu bukan menunggu keberuntungan, tapi untuk menciptakan jalan-jalan keberuntungan buat diri kita dan orang lain”, jadi jangan buat hidup itu cuman menunggu kita diem aja trus kita bisa dapat uang, hidup itu harus-terus menciptakan jalan keberuntungan. Misalnya kita sekolah, sekolah itu salah satu jalan dimana kita menciptakan keberuntungan untuk diri kita dan orang lain. Misalnya kita berfikir ngga perlu sekolah, kita dapat memprediksi tua nanti mau apa, kita akan merepotkan orang lain. Tapi dengan sekolah, kita punya keahlian yang dapat kita gunakan untuk membuka jalan – jalan keberuntungan untuk diri kita dan orang lain. Jadi,, jangan cuman menunggu keberuntungan. Tentukan passionmu dan ciptakan jalan keberuntunganmu.

Lingkungan Masa Kecil Bisa Menentukan Passion Kita...

Dari kecil suka main-main komputer. Orang tua saya dua-duanya dosen, kedua orang tua saya baik. Dan yang penting adalah kedua orang tua kita mendukung secara penuh apa yang menjadi passion kita, memberikan kebebasan dengan penuh atas apa yang akan kita lakukan. Lingkungan dan apa yang pernah kita alami juga dapat menentukan apa yang menjadi passion kita. Dari itu saya berusaha mencoba bahwa kita punya hidup kita punya kebebasan. Kebebasan sangat penting dan harus kita manfaatkan dengan baik.


Kesehatan itu Penting...
 

Kesehatan itu penting, tanpa badan yang sehat kita tidak bisa melakukan apa yang menjadi passion kita. Beberapa bulan yang lalu itu aku belajar banget bagaimana pola hidup yang baik. Beberapa bulan lalu aku kena hepatitis , jadi bener-bener sebulan sebelumnya aku banyak kerjaan aku banyak ngisi dimana mana tiba-tiba aku lemes  hampir agak pingsan gitu di kereta Jogja Jakarta ternyata aku hepatitis dan selama satu bulan aku ngga boleh kemana–mana harus bed reast. Disitu aku mulai belajar banyak bahwa ketika kita punya apapun tapi kita ngga menjaga kesehatan itu sama aja kayak ngga ada gunannya, nah dari situ aku mulai belajar bahwa pola hidup kita harus bener-bener dijaga misalnya, aku selalu mebalancing waktuku untuk tidur selama 8 jam sehari, proporsi waktu gimana. Misalpun aku harus diminta lembur sampai jam 2 sampai jam 6 pagi nah selanjutnya apa yang akulakukan adalah nebus waktu tidurku yang terkurangi, pokoknya hal-hal konyol begitu. klo misalnya tidurnya kurang 12 jam jadi hari berikutnya tidurnya tambah 12 jam. Itu pola hidupku, olahraga  itu juga penting, aku punya asama, dari kecil aku terbatas  asma, aku ngga bisa olahraga, main sepak bola aja mungkin 10 menit udah asma. Hal-hal yang posibel contohnya klo di Jogja aku ke kampus naik sepeda, waktu SMA pun akau kesekolah naik sepeda, sepeda yang keranjang itu sampai temen-temen sekolah ngejekin. Klo dikantorpun aku ngga bisa naik sepeda karena dijalan di Jakarta naik sepeda taruhannya nyawa jadi aku ganti dengan jalan kaki, atau aku parkir kendaraanku sengaja lebih jauh dari kantor abis itu aku bisa jalan kaki



Balancing waktu....

Manajemen waktu yang baik juga harus, membagi waktu kapan untuk istirahat, belajar kerja, melakukan passion kita. Semuannya harus balance, karena aku sakit sakitan jadi balancing waktu tidur itu yang sangat penting, bener-bener 8 jam sehari itu aku lakukan. Soalnya misalnya gini yah, kita semangat banget kerja dari pagi kita kerja ngga ada istirahat gitu. Biasanya klo aku kerja ke kantor aku masuk jam 9 pulangnya jam 7 tapi setelah sampai rumah di apartemen aku biasanya langsung istirahat, memaksa diriku langsung istirahat. Kerjanya biasanya bangun paginya lagi, jadi klopun ada kerjaan aku bangun lebih awal dan ngerjain macem-macem dulu lalu jam 9 masuk kantor.

Pesan...
 

Hidup itu bukan untuk menunggu keberuntungan tapi untuk menciptakan jalan keberuntungan untuk diri kita dan orang lain, untuk menciptakan jalan keberuntungan intinya apa? Lakukanlah. Untuk melakukan modalnya apa? Liarlah. Jadi bener-bener anak muda belajar dari Ahmed yang umur 8 tahun  liar tidak ada ketakutaan untuk menciptakan sesuatu. Lakukannlah, liarlah, jangan takut, untuk melakukan passionmu, umur masih muda waktunya kita untuk bereksplorasi jangan sia- siakan. Karena ketika kita bisa buat orang lain seneng itu kita juga akan seneng.
Nama

Afrika,26,Amerika,67,Amerika Serikat,81,Arab Saudi,13,Asia,237,Australia,75,Austria,13,Beasiswa,306,Beasiswa Amerika,4,Beasiswa Arab Saudi,5,Beasiswa Australia,14,Beasiswa Austria,2,Beasiswa Belanda,10,Beasiswa Belgia,1,Beasiswa Brunei Darussalam,2,Beasiswa Cina,10,Beasiswa Denmark,1,Beasiswa Filipina,3,Beasiswa Finlandia,1,Beasiswa Hongkong,1,Beasiswa Hungaria,1,Beasiswa India,2,Beasiswa Indonesia,3,Beasiswa Inggris,28,Beasiswa Irlandia,1,Beasiswa Jepang,14,Beasiswa Jerman,5,Beasiswa Kamboja,1,Beasiswa Kanada,3,Beasiswa Korea,2,Beasiswa Korea Selatan,5,Beasiswa Malaysia,6,Beasiswa Myanmar,1,Beasiswa New Zealand,3,Beasiswa Perancis,4,Beasiswa Polandia,1,Beasiswa Rumania,1,Beasiswa Selandia Baru,1,Beasiswa Sidney,1,Beasiswa Singapura,3,Beasiswa Skotlandia,1,Beasiswa Slovakia,1,Beasiswa Spanyol,1,Beasiswa Swedia,2,Beasiswa Swiss,3,Beasiswa Taiwan,1,Beasiswa Thailand,3,Beasiswa Tiongkok,1,Beasiswa Turki,5,Beasiswa Uni Emirat Arab,1,Beasiswa Uni Eropa,2,Beasiswa Vietnam,1,Belanda,37,Belgia,10,Brazil,2,Brunei Darussalam,7,Bulgaria,3,Ceko,4,Chili,3,Cina,30,Denmark,10,Destinasi,65,Eropa,313,Event,5,Exchange,26,Fakta Unik,82,Festival Indonesia,2,Filipina,8,Finlandia,16,Hong Kong,6,Hungaria,4,IELTS,6,India,37,Indonesia,113,Info Beasiswa,64,Info Jurusan,12,Info Universitas,34,Inggris,86,Interview,445,Interview di Amerika,13,Interview di Arab Saudi,5,Interview di Australia,23,Interview di Austria,4,Interview di Belanda,12,Interview di Belgia,8,Interview di Ceko,3,Interview di Cina,12,Interview di Damaskus,1,Interview di Denmark,4,Interview di Filipina,3,Interview di Finlandia,10,interview di Hungaria,1,Interview di India,9,Interview di Indonesia,4,Interview di Inggris,32,Interview di Irlandia,1,Interview di Italia,11,Interview di Jepang,22,Interview di Jerman,20,Interview di Kanada,8,Interview di Korea Selatan,28,Interview di Malaysia,1,Interview di Maroko,6,Interview di Meksiko,1,Interview di Mesir,8,Interview di New Zealand,17,Interview di Perancis,25,Interview di Polandia,12,Interview di Portugal,11,Interview di Rusia,3,Interview di Selandia Baru,4,Interview di Singapura,6,Interview di Skotlandia,2,Interview di Spanyol,16,Interview di Swedia,2,Interview di Swiss,2,Interview di Taiwan,5,Interview di Thailand,8,Interview di Tiongkok,9,Interview di Turki,9,Interview di Yaman,1,Interview di Yordania,5,Irlandia,10,Islandia,1,Italia,16,Jakarta,1,Jamaika,1,Jepang,60,Jerman,46,Kanada,27,Karir,13,Kazakhstan,1,Kolombia,4,Korea Selatan,44,Kuliner,21,kuliner khas daerah,7,Kuliner Mancanegara,14,Launching Buku,1,Lebanon,3,Lithuania,1,LPDP,4,Malaysia,27,Maroko,9,Media,249,Meksiko,7,Mesir,19,motivasi,2,New York,1,New Zealand,15,News,3,Norwegia,2,Paraguay,1,Perancis,48,Polandia,14,Portugal,15,PPI,6,Prancis,1,Press Release,1,Prestasi,1,Profil PPI,7,Profil Universitas,51,Qatar,2,Rekomendasi,1,Rumania,2,Rusia,13,Selandia Baru,24,Sidney,1,Simposium Internasional PPI Dunia 2016,6,Singapura,30,Skotlandia,4,Slovakia,1,Spanyol,24,Student Life,150,Studenthack,348,Surabaya,2,Swedia,19,Swiss,15,Taiwan,9,Thailand,13,Tiongkok,19,Tips,7,Tips Beasiswa,16,Tips Belajar Bahasa Inggris,9,Tips Kuliah ke Luar Negeri,89,Tips Travelling,6,Tips Umum Kuliah di Luar Negeri,105,Tips Umum Kuliah Di Negeri Sendiri,47,TOEFL,12,Tokoh Dunia,2,Tokoh Indonesia,20,Traveling,6,Turki,20,Uni Emirat Arab,1,Uni Eropa,2,Universitas,36,Universitas Terbaik,56,Uruguay,2,Vietnam,1,Yaman,1,Yogyakarta,3,Yordania,5,Yunani,3,
ltr
item
Berkuliah.com: Oscar : Temukan Passionmu dengan Cara ini
Oscar : Temukan Passionmu dengan Cara ini
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiY-_7EXURZ0f3dq6oeDQNgj1vRet9umfyc-V7k1lDBL_nO75z5uGNOcfPhWE9IbR5bbvDaIaB0sfVL23kGj7wLFkAvMXKKMFR4eCoFWpUE-EvOnHFKt4ni1Y_-zwUDlVRsQLwlEPK97IM/s640/daneie+56.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiY-_7EXURZ0f3dq6oeDQNgj1vRet9umfyc-V7k1lDBL_nO75z5uGNOcfPhWE9IbR5bbvDaIaB0sfVL23kGj7wLFkAvMXKKMFR4eCoFWpUE-EvOnHFKt4ni1Y_-zwUDlVRsQLwlEPK97IM/s72-c/daneie+56.jpg
Berkuliah.com
http://www.berkuliah.com/2015/11/oscar-temukan-passionmu-dengan-cara-ini.html
http://www.berkuliah.com/
http://www.berkuliah.com/
http://www.berkuliah.com/2015/11/oscar-temukan-passionmu-dengan-cara-ini.html
true
6823463133590324440
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy