Ovi Yunita Putri: Dari Jogja ke Tiongkok, Inilah Pengalaman Merantau demi Ilmu yang Bermanfaat

Ovi Yunita Putri atau yang akrab disapa Ovi ini awalnya tidak menyangka kalau ia akan berkuliah di Tiongkok. Sempat menempuh pendidikan di ...

Ovi Yunita Putri atau yang akrab disapa Ovi ini awalnya tidak menyangka kalau ia akan berkuliah di Tiongkok. Sempat menempuh pendidikan di UGM, Yogyakarta, Ovi kemudian mendapat kesempatan untuk terbang ke Tiongkok. Pilihan besar pun diambil oleh Ovi untuk memulai kembali pendidikannya di Yellow River Conservancy Technical Institute.




Halo, nama lengkapku Ovi Yunita Putri. Aku dari Banten dan sekarang kuliah di Yellow River Conservancy Technical Institute, Tiongkok. Di sini aku belajar di jurusan Water Resources and Hydropower Engineering Management.

Sebelum ke Tiongkok aku sempat kuliah di UGM program diploma untuk jurusan teknik sipil selama satu tahun. Pada saat aku masuk semester dua di UGM kemudian ada pengumuman seleksi kuliah di Tiongkok selama tiga tahun dengan beasiswa full tetapi harus mengulang dari awal dengan jurusan yang telah ditentukan.

Program Kuliah

Aku kuliah di sini untuk program diploma. Setelah berangkat ke Tiongkok aku sudah tidak ada hubungan lagi dengan UGM hanya saja aku dan yang lain masih suka kontak-kontakan dengan pihak dosen UGM. Jadi memang universitas aku di sini dengan UGM bekerja sama. Kalau untuk lanjut ke S1 nanti aku harus berusaha untuk mencari sendiri.

Alasan Mengambil Program Tersebut

Karena waktu itu aku ingin sekali meringankan orang tua dan rasanya kuliah di jurusan teknik sipil makin lama makin berat. Terus karena memang di SMA sudah sempat mengenal bahasa mandarin juga jadi ya sudah deh dicoba dan ternyata berhasil. 



Culture Shock

Kalau culture shock aku sih tidak terlalu merasa cuma pertamanya suka homesick kangen kuliah di Jogja. Mungkin kebiasaan saja sih yang berbeda kalau waktu di Jogja kuliahnya kan sangat sibuk kemudian tugasnya terlalu banyak sampai waktu tidur saja tidak cukup. Nah,  kalau di sini kuliah dan makan itu semuanya teratur jadwalnya. Paling yang agak tidak nyaman itu kalau kita lagi berpergian ke luar kota karena kita pakai kerudung jadi suka dikirain orang Xinjiang.

Xinjiang-Hijab-Ovi

Xinjiang itu adalah kota di Tiongkok yang mayoritas penduduknya Islam juga dan mereka memakai kerudung. Tetapi orang di sini melihat orang Xinjiang tidak seperti orang-orang biasa jadi seperti ada yang aneh begitu. 



Ketika Waktu Luang Tiba

Kalau ada waktu luang sih aku paling pergi ke pasar malam di sini untuk kumpul dengan anak-anak Indonesia lainnya.

Tempat Belanja Baju di Xinjiang

Kalau belanja baju di Kaifeng sih harganya relatif lebih murah dibandingkan di kota besar seperti Shanghai. Tapi kalau mau cari yang lebih murah lagi di Tiongkok itu ada Taobao semacam Lazada begitu tapi Taobao di sini lebih lengkap dan banyak barang yang murah sampai barang-barang Indonesia saja ada semua.

Kebiasaan Aneh Orang Xinjiang

Mereka jarang mandi dan ganti baju itu tidak setiap hari. Mereka mandi itu malam sebelum tidur.



Kesan terhadap Tiongkok dan Xinjiang

Aku pertama kali sampai di Tiongkok tahun 2013 di bandara di Guangzhou. Kesannya Tiongkok itu ramai sekali, negara yang nyaman, juga orangnya ramah dan baik sama pendatang dari luar. 

Reporter: Adelina Mayang
Nama

Afrika,26,Amerika,67,Amerika Serikat,81,Arab Saudi,13,Asia,237,Australia,75,Austria,13,Beasiswa,306,Beasiswa Amerika,4,Beasiswa Arab Saudi,5,Beasiswa Australia,14,Beasiswa Austria,2,Beasiswa Belanda,10,Beasiswa Belgia,1,Beasiswa Brunei Darussalam,2,Beasiswa Cina,10,Beasiswa Denmark,1,Beasiswa Filipina,3,Beasiswa Finlandia,1,Beasiswa Hongkong,1,Beasiswa Hungaria,1,Beasiswa India,2,Beasiswa Indonesia,3,Beasiswa Inggris,28,Beasiswa Irlandia,1,Beasiswa Jepang,14,Beasiswa Jerman,5,Beasiswa Kamboja,1,Beasiswa Kanada,3,Beasiswa Korea,2,Beasiswa Korea Selatan,5,Beasiswa Malaysia,6,Beasiswa Myanmar,1,Beasiswa New Zealand,3,Beasiswa Perancis,4,Beasiswa Polandia,1,Beasiswa Rumania,1,Beasiswa Selandia Baru,1,Beasiswa Sidney,1,Beasiswa Singapura,3,Beasiswa Skotlandia,1,Beasiswa Slovakia,1,Beasiswa Spanyol,1,Beasiswa Swedia,2,Beasiswa Swiss,3,Beasiswa Taiwan,1,Beasiswa Thailand,3,Beasiswa Tiongkok,1,Beasiswa Turki,5,Beasiswa Uni Emirat Arab,1,Beasiswa Uni Eropa,2,Beasiswa Vietnam,1,Belanda,37,Belgia,10,Brazil,2,Brunei Darussalam,7,Bulgaria,3,Ceko,4,Chili,3,Cina,30,Denmark,10,Destinasi,65,Eropa,313,Event,5,Exchange,26,Fakta Unik,82,Festival Indonesia,2,Filipina,8,Finlandia,16,Hong Kong,6,Hungaria,4,IELTS,6,India,37,Indonesia,113,Info Beasiswa,64,Info Jurusan,12,Info Universitas,34,Inggris,86,Interview,445,Interview di Amerika,13,Interview di Arab Saudi,5,Interview di Australia,23,Interview di Austria,4,Interview di Belanda,12,Interview di Belgia,8,Interview di Ceko,3,Interview di Cina,12,Interview di Damaskus,1,Interview di Denmark,4,Interview di Filipina,3,Interview di Finlandia,10,interview di Hungaria,1,Interview di India,9,Interview di Indonesia,4,Interview di Inggris,32,Interview di Irlandia,1,Interview di Italia,11,Interview di Jepang,22,Interview di Jerman,20,Interview di Kanada,8,Interview di Korea Selatan,28,Interview di Malaysia,1,Interview di Maroko,6,Interview di Meksiko,1,Interview di Mesir,8,Interview di New Zealand,17,Interview di Perancis,25,Interview di Polandia,12,Interview di Portugal,11,Interview di Rusia,3,Interview di Selandia Baru,4,Interview di Singapura,6,Interview di Skotlandia,2,Interview di Spanyol,16,Interview di Swedia,2,Interview di Swiss,2,Interview di Taiwan,5,Interview di Thailand,8,Interview di Tiongkok,9,Interview di Turki,9,Interview di Yaman,1,Interview di Yordania,5,Irlandia,10,Islandia,1,Italia,16,Jakarta,1,Jamaika,1,Jepang,60,Jerman,46,Kanada,27,Karir,13,Kazakhstan,1,Kolombia,4,Korea Selatan,44,Kuliner,21,kuliner khas daerah,7,Kuliner Mancanegara,14,Launching Buku,1,Lebanon,3,Lithuania,1,LPDP,4,Malaysia,27,Maroko,9,Media,249,Meksiko,7,Mesir,19,motivasi,2,New York,1,New Zealand,15,News,3,Norwegia,2,Paraguay,1,Perancis,48,Polandia,14,Portugal,15,PPI,6,Prancis,1,Press Release,1,Prestasi,1,Profil PPI,7,Profil Universitas,51,Qatar,2,Rekomendasi,1,Rumania,2,Rusia,13,Selandia Baru,24,Sidney,1,Simposium Internasional PPI Dunia 2016,6,Singapura,30,Skotlandia,4,Slovakia,1,Spanyol,24,Student Life,150,Studenthack,348,Surabaya,2,Swedia,19,Swiss,15,Taiwan,9,Thailand,13,Tiongkok,19,Tips,7,Tips Beasiswa,16,Tips Belajar Bahasa Inggris,9,Tips Kuliah ke Luar Negeri,89,Tips Travelling,6,Tips Umum Kuliah di Luar Negeri,105,Tips Umum Kuliah Di Negeri Sendiri,47,TOEFL,12,Tokoh Dunia,2,Tokoh Indonesia,20,Traveling,6,Turki,20,Uni Emirat Arab,1,Uni Eropa,2,Universitas,36,Universitas Terbaik,56,Uruguay,2,Vietnam,1,Yaman,1,Yogyakarta,3,Yordania,5,Yunani,3,
ltr
item
Berkuliah.com: Ovi Yunita Putri: Dari Jogja ke Tiongkok, Inilah Pengalaman Merantau demi Ilmu yang Bermanfaat
Ovi Yunita Putri: Dari Jogja ke Tiongkok, Inilah Pengalaman Merantau demi Ilmu yang Bermanfaat
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgtKQ_fBjHauivmSUahfjTtVlSbVsNUXYmFuRD4TBQoOwp7xsJuI3rQLlr0H3xKoTrUvr0mpVLZc8aa2RMg0VdQwjdxGQD-54U9crM4xYXgfMabVU_Y4zCMBmjW3LSVdvcwFx4dbPL74WA/s1600/Ovi+1.png
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgtKQ_fBjHauivmSUahfjTtVlSbVsNUXYmFuRD4TBQoOwp7xsJuI3rQLlr0H3xKoTrUvr0mpVLZc8aa2RMg0VdQwjdxGQD-54U9crM4xYXgfMabVU_Y4zCMBmjW3LSVdvcwFx4dbPL74WA/s72-c/Ovi+1.png
Berkuliah.com
http://www.berkuliah.com/2016/09/ovi-yunita-putri-jogja-tiongkok-kuliah-di-tiongkok-kuliah-di-cina.html
http://www.berkuliah.com/
http://www.berkuliah.com/
http://www.berkuliah.com/2016/09/ovi-yunita-putri-jogja-tiongkok-kuliah-di-tiongkok-kuliah-di-cina.html
true
6823463133590324440
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy